Pakar Sebut Penyimpangan Akidah Terjadi Karena Salah Pola Pendidikan

Hasan, Kamaruddin (2016) Pakar Sebut Penyimpangan Akidah Terjadi Karena Salah Pola Pendidikan. http://www.rri.co.id.

[img] Text
pakar_sebut_penyimpangan_akidah_terjadi_karena_salah_pola_pendidikan.html

Download (102kB)

Abstract

Pakar Ilmu Komunikasi Universitas Malikussaleh (Unimal) Kabupaten Aceh Utara, Kamaruddin Hasan, mengaku prihatin menyaksikan kondisi bangsa yang semakin carut marut disegala lini kehidupan masyarakat. Penyimpangan terjadi dimana-mana, baik akidah agama sampai kepada penyimpangan perilaku pemimpin maupun rakyat jelata. Dari banyak analisa – analisa yang dilakukan pihaknya di kampus terhadap berbagai persoalan sosial kemasyarakatan, penyebab berbagai penyimpangan tersebut bisa terjadi karena pola pendidikan yang salah. "Pendidikan lebih mempresure pada kemampuan otak peserta didik. Sekolah, Pesantren, sampai Peguruan Tinggi, masih berorientasi bila mendapat nilai dan IPK bagus, maka dianggap sudah oke. Pendidikan, sudah melupakan tentang pentingnya potensi hati, untuk membentuk karakter seseorang," terang Kamaruddin kepada RRI, Kamis (04/02/2016

Item Type: Other
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
W Communication and Media Studies
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Communication
Depositing User: Mr. Kamaruddin Hasan, M.Si
Date Deposited: 01 Aug 2016 05:02
Last Modified: 01 Aug 2016 05:02
URI: http://repository.unimal.ac.id/id/eprint/1707

Actions (login required)

View Item View Item