Analisis Supply Chain Management (Scm) Udang Vaname Di Desa Teupin Pukat Kabupaten Aceh Timur

Apriani, Hijjatun and Erliana, Cut Ita and Zakaria, Muhammad (2019) Analisis Supply Chain Management (Scm) Udang Vaname Di Desa Teupin Pukat Kabupaten Aceh Timur. Seminar Nasional Teknik Industri 2019, 4 (1). ISSN 2338-7122

[img]
Preview
Text
34-Paper-SNTI-2019.pdf

Download (260kB) | Preview
Official URL: https://snti2019.industri.unimal.ac.id/

Abstract

Salahsatukomoditas perikanandiIndonesiayang adasaatini dansangatmenguntungkanadalahkomoditasudang. Rantai pasokan yang diteliti yaitu rantai pasokanudang vaname di desa Teupin Pukat Kabupaten Aceh Timur. Permasalahan yang ada pada rantai pasok udang vaname yaitu belumtertatadenganbaikantarmatarantaipasokan maupun fungsidianggota rantaipasokan,mulaidari produsenbenihsampaike konsumenakhiryang menyebabkanrantaipasokaninitidakberjalandenganbaik sehinggaberdampak kepadamasing-masingpelaku rantai.Tujuandaripenelitianadalah mengidentifikasirantaipasokanudang vanamedan merumuskanalternatif strategidalam peningkatankinerjarantaipasokanudang vanamejangkapanjang. Metodepenelitianyang digunakanadalahanalisis deskriptif rantai pasokan udang vaname, selanjutnya melakukan tahap formulasi yaitu tahap masukan(input)dengan analisislingkunganinternaldaneksternal(IFE dan EFE), tahap pencocokandengan analisis matriks internal eksternal (IE) dan analisis Strenght-Weakness-Opportunity-Threat(SWOT), dan tahap keputusandengan matriks Quantitative Strategic Planning Matriks(QSPM).Dari analisis dengan matriks IFE dan matriks EFE, diperoleh gambaran posisi rantai pasokansaat ini dalampemetaanmatriksIEGrowandBuild(tumbuhdan berkembang). Maka strategi jangka panjang yang dapat diberikan yaitu meningkatkan mutu produksi dan menjaga mutu dari udang vaname. Halini dapat meningkatkan kepercayaan konsumen untuk membeli udang dengan kualitas yang tinggi.

Item Type: Article
Subjects: A General Works > AI Indexes (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Industrial Engineering
Depositing User: SNTI 2019 Unimal
Date Deposited: 26 Oct 2019 17:00
Last Modified: 26 Oct 2019 17:00
URI: http://repository.unimal.ac.id/id/eprint/4998

Actions (login required)

View Item View Item