ANALISA PENGARUH NEUTRAL GROUND RESISTANT (NGR) 40 OHM PADA TRANSFORMATOR DAYA 30 MVA DIGARDU INDUK BIREUEN TERHADAP ARUS GANGGUAN SATU FASA KE TANAH

Salahuddin, Salahuddin (2018) ANALISA PENGARUH NEUTRAL GROUND RESISTANT (NGR) 40 OHM PADA TRANSFORMATOR DAYA 30 MVA DIGARDU INDUK BIREUEN TERHADAP ARUS GANGGUAN SATU FASA KE TANAH. Jurnal Energi Elektrik, 7 (1). pp. 5-10. ISSN 2303-1360

[img]
Preview
Text
Paper 2 terbitan oktober 2018 Changed.pdf

Download (299kB) | Preview

Abstract

Sistem pengatanahan titik netral transformator daya 30 MVA melalui tahanan perlu dilakukan karena pada sistem 20 kV yang titik netralnya diketanahkan melalui resistansi 40 ohm pada saat terjadi gangguan hubung singkat satu fasa ketanah dapat berpengaruh untuk memperkecil arus gangguan hubung singkat tersebut. Dengan mengetahui seberapa besar arus gangguan tersebut guna untuk settingan relai proteksi agar dapat mentripkan pemutus daya (PMT). Pada hasil perrhitungan diperoleh arus gangguan satu fasa ketanah bervariasi tergantung persentase lokasi gangguan, pada lokasi gangguan 25 % diperoleh arus gangguan yang diketanahkan dengan tahanan 40 ohm sebesar 229,95 Ampere lebih kecil dibandingkan dengan arus gangguan yang diketanahkan secara lansung yaitu sebesar 619,15 Ampere, pada lokasi gangguan 75 % diperoleh arus gangguan satu fasa yang diketanahkan dengan tahanan sebesar 149,58 Ampere sedangkan besar arus gangguan yang diketanahkan secara lansung yaitu 215,49 Ampere dan pada lokasi gangguan 100 % diperoleh arus gangguan satu fasa yang diketanahkan dengan tahanan sebesar 124,57 Ampere sedangkan besar arus gangguan yang diketanahkan secara lansung yaitu 162,54 Ampere.

Item Type: Article
Subjects: T Technology & Engineering > TK Electrical and Electronic Engineering > Electrical Power Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Electrical Engineering
Depositing User: Salahuddin Salahuddin
Date Deposited: 01 Apr 2019 09:09
Last Modified: 01 Apr 2019 09:09
URI: http://repository.unimal.ac.id/id/eprint/4426

Actions (login required)

View Item View Item