Peluang dan Tantangan Usaha Perternakan di Aceh

Syamni, Ghazali and Ikramuddin, Ikramuddin and Ali Nugroho, Bambang and Hanani, Nuhfil (2016) Peluang dan Tantangan Usaha Perternakan di Aceh. SEFA BUMI PERSADA, Lhokseumawe. ISBN 978-602-6960-01-6

[img]
Preview
Text
Buku Peluang dan Tantangan.pdf

Download (485kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini terlaksana dengan adanya dukungan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi melalui Program Hibah Penelitian Kerjasama Antar Perguruan Tinggi (Hibah Pekerti) sehingga penulis mampu berkontribusi positif dalam pengembangan usaha peternakan rakyat di Aceh kerjasama Universitas Malikussaleh dengan Universitas Brawijaya. penelitian ini bertujuan untuk memformulasikan model kemitraan rantai pasok dan rantai nilai usaha peternakan rakyat serta polapengembangan peternakan rakyat dalam konteks pembangunan ekonomi lokalberbasis peternakan di Aceh. Tujuan khusus penelitian ini merupakan tindaklanjut dari hasil tujuan penelitian tahun pertama yaitu mengkaji kendala danpeluang pengembangan kemitraan antara peternak dengan pelaku bisnis,memformulasikan model kemitraan peternakan rakyat dalam konteks penguatanekonomi lokal, dan memberikan alternatif kebijakan pengembanganpeternakansecara terpadu dan berdaya saing sertalayak dikembangkan di Aceh

Item Type: Book
Subjects: E Economy, Accounting, Development > E12 Management
S Agriculture > SC Agribusiness
Divisions: Faculty of Economic and Business > Department of Management Science
Depositing User: Mr. Ghazali Syamni, S.E, M.Sc
Date Deposited: 23 Nov 2016 07:42
Last Modified: 23 Nov 2016 07:42
URI: http://repository.unimal.ac.id/id/eprint/2237

Actions (login required)

View Item View Item