Miskin Perlindungan Sosial Karena Miskin Kualitas Demokrasi

Fasya, Kemal (2014) Miskin Perlindungan Sosial Karena Miskin Kualitas Demokrasi. In: Melawan atau Melanjutkan Hegemoni : Demokrasi Lokal dalam Transisi Pasca-Konflik di Aceh Selatan. Puskata Larasan-ICAIOS-The Aceh Institute, Banda Aceh, pp. 107-160. ISBN 978-602-1586-10-5

[img]
Preview
Text
Book Section.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Demokrasi telah menjadi konsep yang dianut di banyak wilayah dan negara. Konsep demokrasi dianggap sesuatu yang ideal dalam menjalankan pemerintahan, sehingga klaim “demokrasi” begitu menentramkan dan bisa menjadi alat kamuflase, yang digunakan oleh pemimpin dan negara otoriter atau fasis sekali pun. Atas dasar itulah tulisan ini akan melihat bagaimana sebenarnya konsep demokrasi yang dijalankan di salah satu kabupaten di Aceh, yaitu Aceh Selatan. Aceh dianggap sebagai daerah yang mampu memunculkan nilai-nilai demokrasi setelah melewati pengalaman konflik yang cukup lama, ditambah dengan bencana tsunami yang telah memorak-porandakan 800 km garis pantai Aceh, dari pesisir barat-selatan hingga utara-timur.

Item Type: Book Section
Subjects: J Political Science > JD Democracy
J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Anthropology
Depositing User: Mr. Teuku Kemal Fasya
Date Deposited: 15 Jul 2016 12:44
Last Modified: 15 Jul 2016 12:44
URI: http://repository.unimal.ac.id/id/eprint/1540

Actions (login required)

View Item View Item